Sunday, 9 March 2014

Milk Music Pesaing Baru iTunes Radio

03:39



Raksasa perusahaan teknologi dunia,samsung baru saja melaunching layanan musik streaming gratis yang dinamakan Milk Music yang di launching pada jumat 7 maret 2014 dan bisa di download lewat toko aplikasi Google Play.Layanan yang saat ini hanya tersedia di berbagai model ponsel samsung galaxy seperti Samsung Galaxy S4, Galaxy S3, Galaxy Note 3, Galaxy Note 2, Galaxy Mega dan Galaxy S4 mini dan hanya
 yang hanya bisa di akses di Amerika Serikat saja.

Milk Music mempunyai layanan sekitar 200 stasiun radio dan juga 13 juta lagu.Aplikasi yang nampaknya sekarang menjadi pesaing serius dari aplikasi yang dibuat oleh pesaing dari samsung sendiri apple yaitu iTunes radio

Aplikasi buatan samsung ini  mempunyai kelebihan tersendiri dari pesaingnya iTunes radio.Kelebihan dari aplikasi milik samsung ini adalah tidak adanya iklan berbeda dengan iTunes radio yang sudah terdapat iklannya.

 " . Kelebihan lain dari milk music lainnya adalah kemudahan pengguna dalam mengakses seperti tidak memerlukan registrasi,gratis,dan bebas iklan.para penggguna juga bisa membuat stasiun sendiri .Georgy Lee yang menjabat sebagai CEO Samsung elecommunications Amerika. "Kami menawarkan konsumen kekayaan pengalaman musik yang dibangun di sekitar apa yang paling penting dari gaya hidup mereka."Selain Milk Musik dan iTunes radio adajuga layanan serupa seperti Spotify , Pandora.

0 comments

Powered by Blogger.

Translate