Angel and Airwaves atau sering dikenal dengan singkatan AVA merupakan band beraliran alternatif rock yang berasal dari San Diego ,California,Amerika Serikat.
Dibentuk oleh gitaris dari band blink 182 dan box car racer yaitu Tom Delonge.Teman masa SMA dari Tom Delonge yaitu David Kennedy juga diajak oleh Tom Delonge untuk mengisi posisi sebagai gitaris.David Kennedy sendiri merupakan mantan personil dari band Hazan Street.Pada posisi bass awal mula di isi oleh bassis dari band 30 second to Mars yaitu Matt Watcher sebelum kemudian digantikan posisinya Ryan Sinn sejak 2007.Pada posisi penggebuk drum di isi oleh Ilan Rubin.Ila Rubin juga anggota baru yang menggantikan penggebuk drum sebelumnya Atom Wiliard di musim gugur 2011.
Tom DeLonge mulai bekerja pada tahun 2004 setelah bandnya yang sebelumnya blink 182 mengumumkan untuk masa vakum pada februari 2005.Ketika di rumorkan blink 182 akan bubar,Tom memilih untuk menghilang selama setengah tahun dengan menghindari berbagai wawancara apapun.Dia lebih berkonsentrasi dengan proyek band barunya.
Pada september 2005 Tom akhirnya benar-benar mengumumkan band barunya melalui majalah kerrang dengan nama Angel and Airwaves.sebutan lain dari band ini yaitu AVA yang terinspirasi dengan putri dari Tom yaang bernama Ava Delonge.Single pertama mereka the Adventure sendiri "terpaksa" dijadikan sebagai single pertama mereka karena sebelumnya seorang penggemar ada yang meretas akun email TOm Delonge.Lagu the adventure terdapat dalam album We Dont Need to Whisper.
Angel and Airwaves Album Discography
We Don't Need to Whisper (2005)
Track
1.Valkyrie Missile 6:39
2.Distraction 5:36
3.Do It For Me Now 4:33
4.The Adventure 4:38
5.A Little's Enough 4:45
6.The War 5:07
7.The Gift 5:02
8.It Hurts 4:14
9.Good Day 4:30
10.Start The Machine 4:10
I-Empire (2007)
Track
1 Call to Arms 5:05
2 Everything's Magic 3:52
3 Breathe 5:33
4 Love Like Rockets 4:50
5 Sirens 4:19
6 Secret Crowds 5:02
7 Star of Bethlehem 4:45
8 True Love 6:08
9 Lifeline 4:15
10 Jumping Rooftops 0:44
11 Rite of Spring 4:22
12 Heaven 6:38
13 Everything's Magic (Acoustic) 3:03
14 Do It For Me Now (Acoustic) 3:46
Love (2010)
Track
1 Et Ducit Mundum Per Luce 2:34
2 The Flight of Apollo 6:15
3 Young London 5:03
4 Shove 6:34
5 Epic Holiday 4:38
6 Hallucinations 4:39
7 The Moon-Atomic (...Fragments and Fictions) 6:17
8 Clever Love 4:27
9 Soul Survivor (...2012) 4:04
10 Letters to God, Part II 4:06
11 Some Origins of Fire 5:21
12 Hallucinations (Mark Hoppus Octopus Remix) 4:39
Love Part II (2011)
Track
1 Saturday Love 4:20
2 Surrender 4:30
3 Anxiety 5:03
4 Crawl 3:44
5 Moon As My Witness 4:23
6 Dry Your Eyes 4:51
7 The Revelator 4:52
8 One Last Thing 2:53
9 Inertia 4:30
10 Behold a Pale Horse 4:03
11 We Are All That We Are 5:35
0 comments